Menghitung (Konversi) Bilangan Kompleks Bentuk Rectangular menjadi Bentuk Polar
Setelah mengetahui adanya software bilangan kompleks yang telah saya berikan secara gratis (bila belum silahkan klik di Gratis Software Konversi Bilangan Kompleks), lalu bagaimana cara membandingkan hasil eksekusi program tersebut dengan perhitungan manualnya?
Berikut akan saya berikan contoh perhitungan manual cara konversi bilangan kompleks bentuk rectangular menjadi bentuk polar, dengan soal bilangan 30 + j25
Diketahui:
x (real) = 30
y (imaginer) = 25
Penyelesaian:
r (abs) = √(x2 + y2) = √(302 + 252)= 39,05125
φ (angle) = tan-1 (y/x) = tan-1 (25/30) = 39,80557
Maka bentuk polarnya menjadi:
r ∟ φ° = 39,05125 ∟ 39,80557°
Lihat gambar dibawah, hasil perhitungan diatas sama dengan yang diblok warna merah
Untuk bentuk polar menjadi bentuk rectangular, silahkan baca di Perhitungan Manual Cara Konversi Bilangan Kompleks Bentuk Polar menjadi Bentuk Rectangular
Berikut akan saya berikan contoh perhitungan manual cara konversi bilangan kompleks bentuk rectangular menjadi bentuk polar, dengan soal bilangan 30 + j25
Diketahui:
x (real) = 30
y (imaginer) = 25
Penyelesaian:
r (abs) = √(x2 + y2) = √(302 + 252)= 39,05125
φ (angle) = tan-1 (y/x) = tan-1 (25/30) = 39,80557
Maka bentuk polarnya menjadi:
r ∟ φ° = 39,05125 ∟ 39,80557°
Lihat gambar dibawah, hasil perhitungan diatas sama dengan yang diblok warna merah
Untuk bentuk polar menjadi bentuk rectangular, silahkan baca di Perhitungan Manual Cara Konversi Bilangan Kompleks Bentuk Polar menjadi Bentuk Rectangular
soal 8-j9 bagaimana ya min kalau dikurangi ...trimz
BalasHapus