headerphoto

Saklar Rocker
Saklar rocker ini bekerja dengan cara yang sama seperti saklar toggle, dimana terdapat sebuah tuas yang dapat ditekan ke atas dan ke bawah. Tuas saklar-saklar ini biasanya disebut dengan tuas rocker, bentuknya seperti tombol bel listrik.

Umumnya terdapat dua buah angka pada tuas rocker, angka 1 dan 0. Apabila tuas ditekan pada angka 1, mengindikasikan bahwa saklar dalam posisi On, dan bila tuas ditekan pada angka 0, mengindikasikan saklar dalam posisi Off.

Contoh saklar rocker seperti yang terlihat dibawah ini

saklar-rocker
Saklar Geser
Saklar-saklar geser digunakan untuk tujuan-tujuan yang sama dengan penggunaan saklar toggle, namun jenis ini dioperasikan dengan menggunakan sebuah kenop geser.

Contoh saklar geser seperti yang terlihat pada gambar dibawah ini

saklar-geser
Next→
←Prev

Artikel Terkait

Pilih Label

Baca lagi

Gabung Grup Diskusi Elektronika Dasar

Diskusi elektronika dan listrik melalui aplikasi Telegram. Silahkan baca di

Ayo Gabung Grup Telegram Diskusi Elektronika Dasar

Tidak ada komentar

No spam, no active link, please ^_^