Menampilkan Perintah (Output) pada matlab
Perintah yang ditulis pada Matlab akan ditampilkan bersama dengan nama variabel, jika tidak diakhiri dengan tanda titik koma (; atau semicolon). Untuk menampilkan perintah atau output pada Matlab, bisa kita gunakan fungsi disp(x).
Fungsi disp(x) dapat kita gunakan untuk perintah skalar, vektor, atau matrik dengan tanpa nama menampilkan nama variabel dari perintah tersebut, seperti berikut ini
Fungsi disp dapat digunakan untuk menampilkan sebuah teks. Dibawah ini contoh teks yang diletakkan pada bagian tunggal
Sedangkan teks yang majemuk atau mempunyai lebih dari satu string dapat ditampilkan dengan menggunakan kurung kotak [ ], seperti berikut
Nilai numerik dapat diletakkan pada string teks jika nilai numerik tersebut dipindahkan menjadi string. Jumlah konversi string dibentuk dengan fungsi num2str(x), seperti berikut ini
Fungsi disp(x) dapat kita gunakan untuk perintah skalar, vektor, atau matrik dengan tanpa nama menampilkan nama variabel dari perintah tersebut, seperti berikut ini
>> x=17; y=1:10; z=[y;2:2:20];
>> disp(x)
17
>> disp(y)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
>> disp(z)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
2 4 6 8 10 12 14 16 18 20
Fungsi disp dapat digunakan untuk menampilkan sebuah teks. Dibawah ini contoh teks yang diletakkan pada bagian tunggal
>> disp('Apa kabar Anda?')
Apa kabar Anda?
Sedangkan teks yang majemuk atau mempunyai lebih dari satu string dapat ditampilkan dengan menggunakan kurung kotak [ ], seperti berikut
>> disp(['Apa kabar',' Anda ','?'])
Apa kabar Anda ?
Nilai numerik dapat diletakkan pada string teks jika nilai numerik tersebut dipindahkan menjadi string. Jumlah konversi string dibentuk dengan fungsi num2str(x), seperti berikut ini
>> disp([num2str(x),' dan ',num2str(y), ' merupakan nilai x dan y.'])
17 dan 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 merupakan nilai x dan y.
wah begitu ya caranya ternyata saya cari cari caranya eh adanya disini
BalasHapusTerima kasih
BalasHapusthank you
BalasHapustrimakasi artikelnya bagus
BalasHapusSaya tunggu informasi selanjutnya ya
BalasHapusArtikel yang bagus, untuk artikel casino online dapa kunjungi : http://134.19.190.108/
BalasHapus